Kepulauan Meranti

Babinsa Tinjau Ternak Sapi Warga Sokop

Babinsa Tinjau Ternak Sapi Warga Sokop
Babinsa Tinjau Ternak Sapi Warga Sokop.

MERANTI (TPC) – Babinsa Koramil 02/Tebing Tinggi Kodim 0303/Bengkalis Sertu Rudianto melaksanakan pemantauan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) hewan ternak di Desa Sokop Kecamatan Rangsang Pesisir, Kabupaten Kepulauan Meranti, Kamis (23/3/23).

Hasil pemeriksaan, hewan ternak sapi milik Jamaludin terbebas dari PMK dengan hasil pengecekan dalam keadaan sehat.


“Alhamdulillah hewan ternak dalam keaadan sehat,” ujarnya.

Kegiatan pemantauan berjalan secara lancar, tertib dan aman.***


Baca Juga :  Gaji Honorer Dipotong 50 Persen, Sopandi : Untuk Makan Saja Tak Cukup

author

Redaksi

http://www.tiraipesisir.com

Independent & Demokratis

Follow Me: